Desain Kamar 3X3 Untuk Anak

Desain Kamar 3X3 Untuk Anak

Inspirasi Desain Kamar 3x3

Meski minimalis, kamar 3x3 bisa tampil cantik dengan desain yang tepat. Dengan penataan tertentu, kamar bisa terkesan lebih luas.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Wallpaper di Satu Sisi

Wallpaper dan karya seni yang menarik perhatian bisa menciptakan titik fokus di ruangan yang kecil. Gunakan sebagian besar seprai berwarna putih agar tampilannya tidak terlalu ramai.

Nuansa Warna Kuning Cerah

Desain kamar tidur 3x3 dengan warna kuning cerah bisa membantu menyegarkan ruangan yang kecil. Kamu bisa menggunakan warna kuning hanya sampai ketinggian tengah ruangan. Lalu, lanjutkan dengan warna putih atau netral untuk membantu menjaga kesan lapang dan luas.

Itulah beberapa inspirasi desain kamar 3x3 untuk suasana yang lebih nyaman. Semoga membantu ya.

Liputan6.com, Jakarta Kamar anak perempuan seringkali menjadi tantangan bagi para orang tua karena gaya dan selera anak yang bervariasi. Desain kamar dengan ukuran 3x3 cukup ideal untuk satu sampai dua anak perempuan, dengan penekanan pada desain dan dekorasi yang tepat untuk menciptakan kenyamanan dan daya tarik yang optimal.

Berikut adalah 8 inspirasi desain kamar 3x3 untuk anak perempuan, dirangkum dari berbagai sumber pada Rabu (26/06/2024).

Ukuran kamar tidur yang sempit seharusnya tidak menjadi halangan untuk menciptakan desain yang nyaman. Desain kamar tidur 3x3 bisa dibuat estetis dan nyaman dengan memastikan penataan kamar tetap efisien serta memanfaatkan ruang secara maksimal.

Jika sudah memerhatikan hal-hal tersebut, mendesain kamar tidur sempit 3x3 untuk rumah, kamar kos, maupun apartemen pasti akan lebih mudah. Mari kita bahas tips membuat desain kamar minimalis 3x3 yang efisien!

Desain Kamar 3×3 untuk Suami Istri Gaya Coastal

Foto: homes-and-villas.marriott.com

Konsep coastal design merupakan desain bertema laut serta pantai.

Jika diterapkan pada desain kamar 3×3 untuk suami istri, ruangannya akan bernuansa seperti resort di pesisir.

Jadi, desain kamarnya bisa membuat kamu merasa seperti bulan madu setiap hari.

Wallpaper Bergaris

Dalam kamar yang kecil, wallpaper bergaris bisa memberikan kesan ruangan yang tinggi. Sementara, warna birunya yang dominan bisa membuat tampilannya tetap nyaman.

Penataan yang asimetris di dalam kamar tidur yang kecil akan terlihat aneh dan membuat ruangan tampak lebih kecil. Jadi, fokus untuk menciptakan penataan yang simetris. Misalnya seperti yang terdapat pada gambar, letakkan tempat tidur di tengah dinding dengan meja dan lampu yang serasi di kedua sisinya.

"Simetri dalam ruang kecil tidak hanya menciptakan perasaan tenang, tapi juga bisa menciptakan perasaan ruang yang lebih luas di ruangan yang lebih kecil," kata desainer interior dan pendiri LBW Interiors, Lucinda Bullock-Webster.

Desain Kamar 3×3 untuk Suami Istri Bernuansa Gelap

Foto: Travis Londons via thespruce.com

Jangan ragu untuk mengombinasikan nuansa warna gelap dan terang pada kamar tidur.

Warna gelap pada kamar untuk suami istri mampu menciptakan atmosfer yang lebih intim.

Selain itu, diyakini warna gelap tersebut bisa membuat tidur lebih nyenyak.

Sehingga, waktu istirahat kamu dan pasangan akan lebih berkualitas.

Dari deretan desain kamar tidur 3×3 untuk suami istri di atas, apakah ada yang kamu sukai?

Kalau belum ada dan ingin bertanya lebih lanjut seputar desain interior, jangan ragu untuk mengunjungi forum Teras123.

Desain Kamar 3×3 untuk Suami Istri Artistik

Apabila kamu dan pasangan menyukai barang-barang kesenian, tak ada salahnya untuk merancang kamar 3×3 yang artistik.

Visual artistik tersebut bisa tercermin dari keberadaan lukisan besar, vas bunga, atau bahkan bentuk lampu yang unik.

Lalu, sebagai penyeimbang dekorasi artistik itu, kamu bisa menempatkan lemari penyimpanan yang simpel.

Desain Kamar 3×3 untuk Suami Istri Kontemporer

Desain kamar 3×3 untuk suami istri konsep kontemporer memiliki gaya kekinian yang cantik.

Seperti pada gambar di atas, terdapat lampu gantung yang desainnya unik, menampilkan ruangan yang tidak membosankan.

Lalu, terdapat juga penggunaan panel kayu pada dinding yang membuat kamar rumah kontemporernya seimbang, hangat, dan nyaman.

Furnitur di Satu Bagian Dinding

Untuk membuat kamar terkesan luas, letakkan sebagian besar furnitur pada satu dinding saja. Meminimalisir jumlah furnitur yang ada di dalam kamar tidur. Kamu bisa menggunakan perabot multifungsi, misalnya bufet yang juga berfungsi sebagai meja rias.

Desain Kamar 3×3 dengan Lemari

Lemari berukuran mungil masih bisa ditempatkan di dalam kamar tidur 3×3 untuk suami istri.

Jadi, kamu tak perlu khawatir lagi mengenai penyimpanan pakaian milikmu dan pasangan.

Namun sebagai tips, usahakan agar lemarinya ditempatkan di pojok agar tak membuat ruangan terkesan sempit.

Selain itu, gunakan juga lemari yang tidak terlalu tinggi, seperti pada gambar di atas.

Rumah Warna Putih dalam Balutan Berbagai Desain